Rabu, 26 Februari 2014

Sambas City Group BISA...!

Oleh: Hendra
Agent of Change dan Agent of Control Social, itulah dua fungsi utama mahasiswa yang telah dikenal sejak awal. Mahasiswa dianggap sebagai kaum intelektual yang dapat menyongsong perubahan kearah yang lebih baik, juga sangat efektif sebagai kelompok yang kuat untuk mengontrol jalannya sistem pemerintahan. Mahasiswa yang mendapat banyak pengetahuan lewat didikan dunia kampus merasa memiliki beban dan tanggungjawab untuk melahirkan perubahan dan mendorong terciptanya keadilan serat kemakmuran bagi rakyat. Oleh karena itulah, mahasiswa kerap kali melakukan gerakan-gerakan yang bersifat menentang terhadap pemerintah ketika pemerintah dianggap telah melenceng. Untuk lebih
jelasnya penulis akan memaparkan gerakan mahasiswa dari masa ke masa sejak Indonesia belum merdeka sampai pada gerakan reformasi pada tahun 1998.

Selasa, 25 Februari 2014

logo terbaru

logo ini tidak jauh berbeda dengan logo yang sebelumnya.... logo ini lebih simple dan sederhana, tapi tertap bercorak khas logo pemerintahan kab. sambas

SCG akan mendapat Izin Oprasional dari Pemerintah pusat daerah Kab. Sambas

Sambas City Group yang sudah terbentuk pada tahun 2013 akan segara di revisi dengan visi misi yang lebih mendalam lagi, dan akan segera mendapat izin dari pemerintah kab. Sambas. SCG akan mengganti fungsi menjadi SAMBAS CITY GROUP Community and Organization Centre yang artinya menjadi pusat dari semua organisasi dan komunitas,, dengan mengantongi izin dari PEMKAB insya Allah,,,, semua agenda akan berjalan dengan lancar... mohon dukungannya... satu lagi, logo juga otomatis akan segera di revisi,,, dengan design yg berbeda...